masih menunggu
yakin diri ini kau yang ditunggu,
menunggu jawaban mu,
adakah kau menuju penunggumu,
atau tujumu itu tidak berpenunggu,
bila masa berdetik deras,
bila ribut datang melanda,
bila angin tidak keruan,
bila hati bicara sendiri,
derita ini tiada penghujung...
kutunggu sabar dikala ini,
derita dulu bahagia nanti,
sadarkan engkau kehadiran ini,
masih menunggu disore hari
menunggu jawaban mu,
adakah kau menuju penunggumu,
atau tujumu itu tidak berpenunggu,
bila masa berdetik deras,
bila ribut datang melanda,
bila angin tidak keruan,
bila hati bicara sendiri,
derita ini tiada penghujung...
kutunggu sabar dikala ini,
derita dulu bahagia nanti,
sadarkan engkau kehadiran ini,
masih menunggu disore hari
1 Comments:
uish!! tak tau lak aku dlm sibok2 ko bersastera :)
Post a Comment
<< Home